Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2022

Pemaparan Program Seksi-seksi Paguyuban Fratres Asal Manggarai Raya Periode 2022/2023

  Paguyuban Fratres SVD asal Manggarai Raya                 Selasa, 29 September 2022, segenap anggota Paguyuban Fratres SVD asal Manggarai Raya mengadakan pemaparan program dari seksi-seksi fratres 2022/2023. Pemaparan program bertempat di kantin IFTK Ledalero. Pertemuan berjalan dengan lancar dengan beberapa keputusan penting yang perlu diperhatikan oleh anggota paguyuban.             Dalam kata sambutannya, Fr. Yudi Jehali selaku ketua Fratres menegaskan adanya perancangan program-program fratres yang teratur dan tidak bertabrakan satu dengan yang lainnya. “Dalam kepengurusan Fratres Manggarai, kita tidak memiliki program khusus untuk dijalankan dalam satu tahun ke depannya. Ada beberapa program yang menjadi perhatian bersama kita pada malam hari ini, mencakup kegiatan Live In saat liburan nanti, penerbitan buletin La’at Natas 2022/2023, dan penyerahan keuangan paguyuban” tegas Yudi dalam kata sambutannya.             Terkait Live In, d alam pertemuan tersebut, mayoritas anggo

Puisi-puisi Randy Laja

Fr. Randy Laja, berasal dari Paroki Katedral Ruteng                                                   /01/   Kepala Keluarga Perempuan itu Baru-baru ini berumur dua puluh empat tahun Mengenang genggaman terakhir bapaknya Yang pergi di antara kokoh tiang cinta ibunya Dan tegak harapan mereka   Sejak menelan pedih mengunyah duka Telah menjadi kepala keluarga   Seorang pegawai koperasi Dengan gaji yang mengelus dada Seorang pekerja yang gelisah Menanti sebulan enam ratus ribu dari kartu prakerja Setiap hari memberi pungung dibakar garang matahari Agar kompor sekolah adik-adiknya tetap menyala   Tuhan, Apakah menipu untuk sesuatu yang baik Adalah sebuah dosa?   Perempuan itu Baru-baru ini berumur dua puluh empat tahun Mengenang genggaman terakhir bapaknya Dalam sebuah cerita whatssup dini hari pukul sekian.   “Terima kasih, menjadi seorang diri ketika menyaksikan kau pergi menghadap Tuhan.”   Adik tiba-tiba menangis Menahan getir

Rapat Koordinasi Perdana Pengurus Baru Paguyuban Fratres SVD Asal Manggarai Raya dengan Pastor Moderator

  Pastor Moderator, P. Stef Dampur, SVD bersama Pengurus Fratres Baru Selasa, 22/11/2022, pengurus baru Paguyuban Fratres SVD asal Manggarai Raya mengadakan rapat koordinasi bersama Moderator Paguyuban, P. Stef Dampur, SVD di Pendopo Barat Lantai II Unit Paulus, Ledalero.   Dalam pertemuan itu, Pater bersama pengurus baru membahas beberapa hal internal fratres yang perlu dilihat dan dikaji kembali untuk keberlangsungan Fratres ke depannya. Adapun beberapa hasil pertemuan tersebut adalah sebagai berikut; 1. Membuat struktur kepengurusan 2. membuat pembagian seksi-seksi Fratres 3. Setiap seksi diminta untuk merancang program 4. Serah terima kas paguyuban dari pengurus lama ke pengurus baru dibuat saat pemaparan program 5. Keuangan dan dokumen keuangan La'at Natas akan dilaporkan dan diserahkan ke pengurus baru saat pemaparan program 6. Efektifkan penggunaan blog La'at Natas 7. Membuat grup baru 8. Mohon tegas dengan iuran anggota (disepakati bahwa setiap kita

Daftar Anggota Paguyuban Fratres SVD asal Manggarai dan Seksi-seksi Fratres 2022/2023.

Anggota Paguyuban Fratres SVD asal Manggarai Setelah melakukan acara serah terima kepengurusan Fratres SVD Asal Manggarai periode 2021/2022 ke periode 2022/2023 pada beberapa hari lalu, Staf Fratres SVD Asal Manggarai 2022/2023 melakukan dokumentasi nama-nama anggota paguyuban serta pembagian seksi-seksi kepengurusan 2022/2023.   DAFTAR NAMA ANGGOTA PAGUYUBAN FRATRES SVD ASAL MANGGARAI RAYA No Nama Asal Paroki Tingkat 1. Fr. Perseverando Giano Happy Putra St. Gregorius Borong   I 2. Fr. Lorensius Syukur St. Antonius Padua Ri'i I 3. Fr. Oktavianus Edward Metta   St.Vitalis Cewonikit  Ruteng I 4. Fr. Reginaldus Banis St Agustinus Mok.                                                                  I 5. Fr. Alfian Tanggang St. Stefanus,